Kegiatan Gendec Pesawat dari Luar Negeri Rute Singapore - Tarakan dan Madivac Rute Tarakan - Singapore
Pelayanan BKK Tarakan

Tarakan, 02 April 2024

Kegiatan Gendec Pesawat dari Luar Negeri Rute Singapore - Tarakan dan Madivac Rute Tarakan - Singapore

Sosialisasi dan Pembentukan Forum Bandara Sehat di Bandara Tanjung Harapan Tanjung Selor
Pelayanan BKK Tarakan

Tarakan, 25 Maret 2024

Sosialisasi dan Pembentukan Forum Bandara Sehat di Bandara Tanjung Harapan Tanjung Selor

Penandatanganan Perjanjian Kerja PPPK Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Tarakan
Pelayanan BKK Tarakan

Tarakan, 29 Februari 2024

Penandatanganan Perjanjian Kerja PPPK Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Tarakan

Rapat Persiapan Kedatangan Kapal MV. Kaltara Ekspress Rute Tawau - Tarakan - Tawau
Pelayanan BKK Tarakan

Tarakan, 05 Februari 2024

Rapat Persiapan Kedatangan Kapal MV. Kaltara Ekspress Rute Tawau - Tarakan - Tawau

Deportasi WNI/PMI dari Tawau (Malaysia) ke Nunukan Melalui Pelabuhan Tunon Taka Nunukan
Pelayanan KKP Tarakan

Nunukan , 24 Agustus 2023

Deportasi WNI/PMI dari Tawau (Malaysia) ke Nunukan Melalui Pelabuhan Tunon Taka Nunukan

A. Pemulangan dilakukan pada hari Kamis 24 Agustus 2023, pkl 16.30 Wita melalui Pelabuhan Tunon Taka Nunukan di lakukan sebanyak 296 orang. 

B. Adapun rincian PMI Deportasi sbb:

- laki-laki  : 241 org

- perempuan : 55 org 

C. Hasil kegiatan :

- Seluruh WNI / PMI Deportasi di lakukan pengukuran suhu, dengan hasil tidak ada yang suhunya di atas 37⁰ C..

- Pelayanan kesehatan d lakukan bagi WNI/PMI yg sakit sebanyak 9 org diantaranya :

  1. Dermatitis : 4 org
  2. Ispa : 2 org
  3. Gastritis : 2 org
  4. Susp Kusta : 1 org ( di rujuk ke puskesmas) 

D. Selanjutnya dari jumlah 296 org WNI/PMI Deportasi d bawa ke rusunawa untuk di lakukan pendataan oleh pihak BP3TKI untuk di pulangkan ke daerah asalnya masing-masing. 

E. Pada pukul 18.00 Wita kegiatan pengawasan dan pelayanan kesehatan pemulangan WNI/PMI Deportasi selesai dengan situasi aman dan tertib.